banner 728x250

Mahasiswi Undana Kupang Nekat Minum Racun Rumput

Berita76.Com
banner 120x600
banner 468x60

Prof. Maxs Sanam sendiri belum dapat memastikan apa motif atas aksi nekat mahasiswi itu karena kondisi kesehatan yang bersangkutan belum pulih total.

“Motifnya belum bisa didalami karena kondisi mahasiswa yang belum sehat betul dan saya sudah mengirim Psikolog Undana untuk bisa mendampingi mahasiswi tersebut” paparnya.

banner 325x300

Peristiwa tersebut membuat Prof. Maxs Sanam mengefektifkan kembali layanan Konsultasi Kejiwaan bagi mahasiswa.

Kita akan mengefektifkan unit layanan konsultasi kejiwaan bagi mahasiswa di Undana. Dan itu akan dilakukan oleh dosen-dosen Prodi Psikologi, dan lebih memberdayakan dan mengefektifkan lagi peran dosen pembimbing akademik untuk bisa lebih memantau perkembangan mahasiswa dalam bimbingannya. Begitu juga dosen Pembimbing Skripsi “ tandasnya.

Menurut Prof. Maxs Sanam, belakangan pihaknya sudah mengingatkan dan menegaskan kepada para Dekan untuk mengambil langkah-langkah strategis guna mencegah kejadian-kejadian upaya ekstrim yang dilakukan mahasiswa apabila itu terkait dengan hal akademik atau kegiatan di kampus. Dirinya mengharapkan agar para dosen harus lebih memotivasi mahasiswa/i nya baik pada saat kuliah maupun saat berdialog dengan mahasiswa dalam berbagai kesempatan. ( tef)*

banner 325x300